You are currently viewing Menteri BUMN Erick Thohir Meresmikan Forum Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) BUMN di Lampung

Menteri BUMN Erick Thohir Meresmikan Forum Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) BUMN di Lampung

  • Post author:
  • Post category:Berita

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meresmikan Forum Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) BUMN di Lampung, pada Sabtu, 29 Januari 2022Hadir dalam acara tersebut Direktur Operasional PT Berdikari Muhammad Hasyim, Berdikari senantiasa mendukung program TJSL BUMN yang difokuskan pada sektor pendidikan, usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), dan lingkungan hidup yang meliputi pemerataan pendidikan berkualitas agar anak-anak Indonesia mendapat kemudahan dan akses ilmu pengetahuan serta teknologi, Pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui UMKM, dan lingkungan hidup yang difokuskan untuk pelestarian alam dan penghijauan Menteri BUMN, Erick Thohir mengapresiasi pembagian klaster yang telah dilakukan untuk masing-masing program agar masing-masing BUMN dapat lebih fokus memberikan pelayanan kepada masyarakat